Wakil Ketua Umum PERMANIKS Apresiasi Pidato Plt Bupati Dalam Acara Pembukaan MUSRENBANG RKPD Kabupaten Kuantan Singingi 2024

Wakil Ketua Umum PERMANIKS Apresiasi Pidato Plt Bupati Dalam Acara Pembukaan MUSRENBANG RKPD Kabupaten Kuantan Singingi 2024

Teluk kuantan (KASTV) - Dalam rangka acara pembukaan MUSRENBANG RKPD Kabupaten Kuantan Singingi 2024 yang di laksanakan pada hari Selasa (7/3/2023), dilapangan Kantor Camat, Kecamatan Pucuk Rantau, Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau


Bapak Plt Bupati, Drs H Suhardiman Amby, Ak, MM, Menyampaikan dalam pidatonya, agar masyarakat Kabupaten Kuantan Singingi, harus tetap solid dan kompak, tanpa memandang perbedaan Ras, suku dan agama, marilah kita berjuang bersama-sama, untuk mewujudkan masyarakat Kabupaten Kuantan Singingi, maju dan sejahtera.


Menurut Yosef Telaumbanua wakil ketua umum Persatuan Masyarakat Nias Kuantan Singingi (PERMANIKS), Sekaligus sebagai pendiri KOPERMANIKS di Kecamatan Pucuk Rantau, mewujudkan kesejahtraan masyarakat menjadi tanggung jawab kita bersama.


"Saya mengapresisasi ajakan Plt Bupati, dan marilah kita bersama sama membangun daerah ini dengan cinta kasih," ucapnya


"Saya juga berharap kepada seluruh Keluarga besar PERMANIKS, agar kedepannya, bisa menciptakan hal-hal positif, yang dapat bermanfaat dan di nilai baik oleh pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi," tutupnya.


Rep: Tuppal Parulian Hura.

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال